Rabu, 01 Januari 2014

I L M U

Dr. Amir Faishol Fath (@amirfath) :
1. Ilmu itu didatangi bukan mendatangi (Al Ilmu yu'taa wa Laa ya'tii).
2. Untuk mendapatkan ilmu harus merendah, karena ilmu tidak akan masuk ke dalam hati yang sombong.
3. Ilmu seperti air, ia selalu mengalir ke tempat yang rendah dan tidak mau mengalir ke tempat yang tinggi.

4. Jadilah seperti kendi, setelah diisi ia langsung dibagi-bagi ke cangkir-cangkir, inilah ilmu yang bermanfaat.